Monday, February 11, 2019

5 Hero yang bisa membawa ke mythic

 Gambar gusion hair stalys

Bermain Mobile Legend sebagai solo player memang menjadi sesuatu yang sangat berat di bandingkan dengan main bareng (mabar). Selain akan bermain dengan orang asing, para solo player sering kali di hadapkan dengan teman yang AFK dan banyak bacot bahkan lebih dari itu, skill yang di miliki juga harus bagus karna seringkali bertemu teman yang bermain buruk dan asal, tidak mau berkerja sama (noob).

Bukan hanya skill, nyatanya solo player juga diharuskan memilih hero yang tepat ketika ingin bermain Ranked mach. Hero yang di maksud adalah hero yang mampu merubah jalannya pertandingan dan menjadi kunci kemenangan tim. Tapi ingat, hero yang tepat tersebut bukan berarti harus memiliki demage yang tinggi loh. Lantas, siapa saja hero yang cocok untuk solo di ranked,? Berikut ini daftarnya :


  • Gusion
Gusion adalah hero tipe assasin yang memiliki demage yang cukup besar, di tambah lagi dengan kecepatannya dan gaya bertarung yang unik, gusion bisa dengan mudah mengalahkan lawan-lawannya.

  •  Harley
Seorang anak pembuat onar di Land Of Dawn, harley adalah hero tipe mage yang sangat pintar bermain sulap, jika bisa menggunakan harley sangat cocok untuk menculik MM lawan, bahkan harley juga dapat menandingi hero tipe assasin.

  •   Akai
Dalam bermain solo, mungkin kalian sudah tahu resiko yang akan di terima. Untuk meminimalisir resiko kekalahan ada baiknya kalian memilih akai, hero tipe tank yang sangat kuat dan bisa di andalkan dalam sebuah tim, kerja sama yang baik juga akan menghasilkan sesuatu yang baik pula.

  • Chou
Fighter rasa tank, itulah julukan untuk chou. Tipe hero fighter yang bisa menjadi tank untuk tim-nya

  •   Lancelot
Siapa yang tidak kenal pangeran tampan kekasih oddete, dia adalah lacelot pangeran sang ahli pedang dengan skil dewa. Dengan skil yang dimilikinya, lancelot bisa dengan mudah menghabisi lawan-lawannya dengan sekejap.

 Arahan lima hero ini tentu akan berguna bila kalian mampu memaksimalkan potensinya. Antara lain, jam terbang dan waktu bermain yang sering. Merupakan kunci untuk melaju ke rank Mythic. Selamat mencoba ya gaes !! Dan jangan lupa share artikel ini bila berguna buat kalian.